Kamis, 01 September 2016

Profil Universitas Muhammadiyah Malang 2016 INDONESIA

Book Store UMM




Untuk menunjang pembelajaran Universitas Muhammadiyah juga menyediakan Book Store dan pegawainya pun dari dalam kampus .

HOTEL UMM/ UMM INN




Adalah hotel yang dimiliki oleh Universitas Muhamadiyah Malang . Fasilitas ini diiliki oleh UMM tidak hanya untuk bisnis dan pembelajaran di sektor hotel dan manajemennya juga untuk tempat  beristirahat tamu- tamu UMM .

Tepat di depan samping UMM Inn terdapat ATM . Keberadaan ATM didalamnya dapat memudahkan wisatawan untuk mengambil uangnya di Bank.

Tepat di sebrang jalan  hotel UMM ada berbagai macam penjual makanan , tempat fotocopy , tempat minuman dan masih banyak lagi . Keunggulan Hotel UMM adalah selsin lokasinya yang strategis dekat dengan kampus dan akses jalan raya , hotel UMM inn juga memiliki fasilitas yang lengkap , murah tapi juga bermutu. 

Taman Rekreasi Sengkaling dan SEKUL (Sengkaling Kuliner)




Taman Rekreasi sengkaling adalah satu-satunya taman rekreasi yang dimiliki oleh Universitas Muhammadiyah Malang.
Taman rekreasi Sengkaling dipegang dan dihandle oleh manajemen UMM. Taman rekreasi dulunya tidak begitu bagus bahkan kondisinya sangat memprihatinkan karena banyak bangunan yang rusak didalamnya.Namun sekarang kondisi Taman rekreasi ini keadaannya sudah lebih baik dan bersih karena

Masjid A.R Fachrudin dan POM bensin UMM



Masjid A.R Fachrudin

Masjid A,R Fachrudin adalah masjid yang didirikan oleh Universitas Muhammadiyah Malang. Masjid ini begitu besar dan megah , berwarna putih sengan banyak ruangan didalanya . Tidak hanya untuk beribadah tapi masjid ini juga digunakan sebagai tempat perkuliahan dan juga mengaji .

Jurusan Hukum di UMM



Jurusan Hukum merupakan salah satu jurusan unggulan di Universitas Muhammadiyah Malang . Jurusan ini telah banyak menciptakan sumberdaya manusia yang unggul. Di UMM jurusan Hukum mendapat akreditasi A dan itu artinya jurusan hukum merupakan jurusan yang bagus mutunya.
Jurusan hukum terkenal dengan semboyan Justice for all  (keadilan untuk semua ) dan memiliki makna bahwa sebagi mahasiswa hukum , harus dapat membela kebenaran dan semua orang harus mendapatkan perlindungan hukum yang sama.
Anak- anak hukum terkenal rajin dan taat terhadap peraturan yang ada karena diharapkan kelak mahasiswa-mahaiswa lulusan jurusan hukum ini dapat menciptakan keadilan diseluruh bidang di kehidupan masyarakat. 
Untuk menjadi mahasiswa hukum tidaklah mudah , karena kita harus mengerti benar tentang  dasar-dasar hukum dan arti hukum sebagai landasan dalam mempelajari hukum . Didalam hukum kita wajib mengikiuti peraturan yang ada dan bertindak serta berprilaku sesuai norma yang telah ada

Sedikit Ulasan Mengenai Universitas Muhammadiyah Malang




Universitas Muhammadiyah malang adalah salah satu universitas swasta di Malang yang memiliki kualitas yang sangat bagus .